DAILYHITS LEBAK– DPD Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Lebak membuka penjaringan bakal calon bupati dan wakil bupati Lebak pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Minggu (2/6/2024).
Ketua DPD PKS Lebak, Iip Makmur mengatakan proses penjaringan dibuka sampai 7 Juni 2024 dan terbuka untuk umum.
“PKS membuka pendaftaran para calon kepala daerah dibuka untuk umum putra putri terbaik Lebak. Pengembalian formulir paling lambat tanggal 5-7 juni 2024,”kata Iip saat dihubungi.
Anggota DPRD Banten ini menerangkan penjaringan dibuka semata-mata bagian ikhtiar mencari sosok pemimpin ideal untuk kabupaten Lebak.
“Baru satu bakal calon kepala daerah yang mengambil formulir. Formulir pertama itu diambil oleh Dita Fajar Bayhaqi,”terangnya.
Halaman : 1 2 Selanjutnya










